Sosial  

Zakat Ringankan Beban Akhirat

LAMANRIAU.COM – Rasulullah Saw bersabda:

“Tidak akan bergeser kedua kaki anak Adam di hari kiamat dari sisi Rabb-Nya, hingga dia ditanya tentang lima perkara, tentang umurnya untuk apa ia habiskan, tentang masa mudanya untuk apa ia gunakan, (ia akan ditanya) tentang hartanya dari mana ia dapatkan dan untuk apa ia belanjakan, serta apa saja yang telah ia amalkan dari ilmu yang dimilikinya.” (HR Tirmidzi).

Baca : Antara Sakit dan Sedekah

Allah maha penyayang kepada hambanNya yang beriman, bocoran hisab diakhiratpun sudah Allah kabarkan, sudah siapkah kita untuk mempertanggungjawabkannya  jika besok kita dipanggilNya?

Salah satu dari 5 yang ditanyakan dan paling banyak sisi pertanyaannya adalah soal harta’  dari mana sumbernya dan dikemanakan  pengeluarannya.

Setiap harta harus jelas sumber kehalalannya dan sebelum dikonsumsi harus bersih dari hak orang lain yang menjadi mustahiknya.

Yuk #PejuangKebaikan kita tunaikan zakat penghasilan bulan ini agar gaji yang kita terima bersih sebelum dikonsumsi. Transfer zakat dan sedekah melalui BCA: 220 139 8888 atau Bank Mandiri: 1720 000 384 125 atas nama Yayasan Rumah Yatim Arrohman.

Kunjungi kantor layanan kami di Jalan Durian Nomor 13, Kelurahan Labuh Baru Timur, Kecamatan Payung Sekaki, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau. Info lengkap buka tautan berikut ini. ***

Ikuti berita lamanriau.com di GoogleNews

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *